Peralatan Mekanik adalah seperangkat perkakas pertukangan yang terdiri dari alat yang dikemas dalam satu wadah agar lebih terorganisir. Ragam perkakas tangan yang terdapat di dalamnya sangat diperlukan untuk memperbaiki kerusakan.